Penerimaan Mahasiswa Program Pascasarjana Politeknik AUP Jakarta

Senin, 21 Maret 2022

Pada era globalisasi dan revolusi industri generasi 5.0, Program Pascasarjana Politeknik AUP Jakarta (PPs-Politeknik AUP) berkomitmen menghasilkan lulusan unggul dalam bidang inovasi terapan perikanan. Untuk itu mari bergabung bersama kami sebagai mahasiswa magister terapan perikanan Politeknik AUP Jakarta Tahun Akademik 2022/2023. Pendaftaran calon mahasiswa akan dibuka dalam 2 gelombang yaitu:

 

1.  Gelombang I    : 21 Maret -10 Juni 2022 Pengumuman hasil seleksi berkas Gelombang I pada Tanggal 17 Juni 2022

2. Gelombang II    : 4 Juli – 3 Agustus 2022 Pengumuman hasil seleksi berkas Gelombang I pada Tanggal 6 September 2022

 

  •  Perkuliahan    : 19 September 2022
  •  Pengumuman disampaikan melalui email pendaftar

 

Informasi lebih lanjut terkait persyaratan pendaftaran dapat di lihat pada brosur pengumuman, serta form-form kelengkapan berkas pendaftaran dapat diunduh pada link di bawah ini:

 

  1. Brosur
  2. Pengumuman Penerimaan Mahasiswa Baru
  3. Formulir Pendaftaran
  4. Daftar Riwayat Hidup
  5. Surat Rekomendasi dari 2 Dosen 
  6. Surat Izin Atasan

chevron-up